Investasi Bodong Dan Arisan Online Tipu Rp 1 Miliar

Sragen-Inspirasiline.com. Sejumlah warga Sragen menjadi korban penipuan Arisan Online dan Investasi Ilegal. Total kerugian sedikitnya mencapai Rp 1 Miliar. Beberapa korban melaporkan kasus penipuan tersebut ke Polres Sragen, Minggu (13/11/2022). Salah satu korban warga Sragen berinisial FL menuturkan, sudah mengikuti Arisan Online Aqueena sejak Tahun 2020.  Selama 2 Tahun Arisan berjalan tertib dan lancar. Sampai […]

Bagikan ke:
Continue Reading