Kapolres Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Candi 2024
Sukoharjo-Inspirasiline.com. Polres Sukoharjo melaksanakan Apel Gelar Pasukan dalam rangka Operasi Zebra Candi 2024. Apel digelar di halaman Mapolres Sukoharjo, Senin (14/10/2024). Kapolres Sukoharjo AKBP Sigit, mengatakan bahwa Operasi Zebra Candi 2024 digelar selama 14 hari mulai dari tanggal 14 – 27 Oktober 2024. Dalam operasi ini Polres Sukoharjo menerjunkan sekitar 360 anggota yang terdiri dari […]
Continue Reading